,

Manfaat Aerasi Kolam Pendederan Benih Nila

manfaat aerasi kolam ikan

Kadar oksigen terlarut pada kolam budidaya ialah satu di antara faktor lain yang mempengaruhi pertumbuhan ikan. 

Ada dua pilihan yang digunakan banyak petani ikan dan juga kami untuk mengatasi hal ini (1) memaksimalkan air masuk dan keluar kolam atau (2) menambahkan sistem aerasi. 

Menerapkan keduanya bisa lebik maksimal. Tapi, biaya operasional kegiatan budidaya akan meningkat. 

Pada kolam dengan arus air yang minim, menerapkan sistem aerasi bisa menjadi jawaban. 

Sabtu, 20 Januari 2024 kami menerapkan sistem aerasi pada kolam pendederan benih ikan nila. Sistem aerasi akan menambahkan kadar oksigen terlarut pada kolam pendederan. Sehingga ikan pertumbuhan benih ikan bisa lebih cepat dan juga sehat.

Ini kami lakukan sebagai upaya mengoptimalkan ketersediaan stok agar mudah didapat oleh masyarakat yang ingin budidaya ikan nila.

Baca Juga: Pendederan Satu Larva Lele di Kolam Hasil Pemupukan

 

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *